Babinsa Koramil 05/KJ Bersama Bina Marga dan PPSU Giat Kerja Bakti Pembuatan Lahan Parkir Kel Kelapa Dua

Berita161 Dilihat

DetikSR.id Jakarta Barat — Bertempat di Jln Kelapa Dua Raya RT 003/06 Kel Kelapa Dua Kec. Kebon Jeruk Jakarta Barat, Babinsa Koramil 05/KJ Sertu Siswanto dan Serda Aris Budiman melaksanakan Giat Kerja Bakti bersama Bina Marga dan PPSU meratakan lahan kosong guna pembuatan lahan parkir Kel di wilayah RW 06 Kelapa Dua. Senin ( 24/06/2024)

Hadir dalam kegiatan kerja bakti kali ini, Kasi Ekbang Kelas Kelapa Dua H. Aris, Babinsa Kel Kelapa Dua Sertu Siswanto dan Serda Aris Budiman, Kasi Pem Kel Kelapa Dua PPSU Kel.Kelapa Dua, Warga RW 06,dan peserta kerja bakti 25 orang.

Kegiatan kerja bakti pembuatan area lahan untuk parkir tersebut dilakukan dalam rangka memberikan kenyamanan kepada para warga yang datang ke kantor Kel Kelapa Dua, dan agar seluruh kendaraan dapat tertib dan teratur. ” ucapnya.

 

(Tyson)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *