530 Views
detikSR. id — Jakarta Barat — Menjalin komunikasi dan silaturahmi yang baik terus dilakukan personil Babinsa Koramil 05/KJ Kodim 0503/JB Serma Sunarsa dengan para petugas diwilayah binaan, dan kali ini Komsos dengan Staf Kelurahan dan petugas pemadam kebakaran bertempat di Jl Kedoya Raya RT 01/03 Kel Kedoya Selatan Kec Kebon Jeruk Jakarta Barat. Senin (12/02/2024)
Dalam kegiatan Komsosnya, Babinsa Serma Sunarsa bersama Staf Kelurahan,dan pemadam kebakaran sedang membahas tentang APK ( Atribut kampaye) di wilayah khususnya di wilayah Kel Kedoya Selatan, terkait masa tenang akan di laksanakan pemantauan sesuai kegiatan warga setempat yang di lingkungannya masih ada atribut kampanye dan rencana akan dilaksanakan lanjutan pencopotan atribut bersama RT masing masing yang masih ada atribut kampanye.
Diminta seluruh Ketua RT, RW harus membantu giat ini dengan mempersiapkan diri dan mulai sekarang sampaikan ke warga akan ada pencopotan atribut yang mana warga di lingkungannya masih ada atribut kampanye segera dicopot di bersih dilingkungan.
Untuk itu Ketua RT dibantu dengan warga masing masing berkerjasama untuk membantu menyampaikan untuk melaksanakan pencopotan atribut kampanye ditempat masing masing warga harus mengetahui tentang aturan hari tenang tempatnya masing-masing lingkungan.
(Tyson)