Babinsa Koramil 05/KJ Melaksanakan Siskamling/PAM Swakarsa di Wilayah Binaannya

TNI / POLRI59 Dilihat

DetikSR.id — Jakarta Barat . Babinsa Serma Sunarsa Koramil 05/KJ Kodim 050/JB melaksanakan kegiatan rutinitas setiap malam Siskamling/Pam Swakarsa, dan kali ini bertempat di Jln Puri Kembangan RT 011/05 Kel Kedoya Selatan Kec Kebon Jeruk Jakarta Barat bersama anggota Security yang sedang melaksanakan tugas jaga malam. Rabu (26/02/2025)

para anggota Security mengucapkan banyak terima kasih atas kehadiran Babinsa dari Koramil 05/KJ yang telah menyempatkan diri berkunjung di Pos Keamanan untuk melaksanakan Siskamling/Pam Swakarsa di tempat kami bertugas .

Dengan kehadiran Babinsa di lingkungan yang selalu aktif untuk memberikan arahan dan bimbingannya dalam melaksanakan Kamtibmas di lingkungan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat binaan dilingkungan Kel Kedoya Selatan.

Dan kami sebagai keamanan, di lingkungan komplek , selalu siap untuk memberikan informasi sekecil apa pun, perkembangan di wilayah kepada aparat kewilayahan, Babinsa dan aparat lainya RT, RW, supaya dapat di tangani dengan baik dan mencegah hal-hal yang tidak di inginkan, ujar keamanan setempat dengan tegas.

Babinsa Serma Sunarsa saat di konfirmasi mengatakan ” dalam giat Siskamling/Pam Swakarsa untuk mengajak meningkatkan kewaspadaan dalam setiap, tamu keluar masuk, melaksanakan tugas pada malam hari, supaya terpantau keamanan di lingkungan ini dengan baik dan juga tidak luput mensosialisasikan protokol kesehatan tetap dijalankan 3 M ” ujarnya.

Dan jangan lupa selalu, menggunakan alat-alat seperti tongkat, senter, guna mempermudah bila sewaktu-waktu di butuhkan supaya dapat di gunakan dengan baik dan mengatur waktu bergantian patroli keliling dengan body sistem yang baik.

Di akhir kunjungan Siskamling/Pam Swakarsa Babinsa selalu mengingatkan kepada keamanan setempat , sebagai keamanan yang jaga pada malam hari, untuk selalu menjaga kesehatan agar selalu siap dan dapat menjalankan tugasnya dalam keadaan prima, ” tutur Serma Sunarsa.

 

(Tyson)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *