DetikSR.id Parungpanjang Bogor – Babinsa Desa Dago Serka Dede Sulaeman melaksanakan kegiatan Ajangsana komunikasi sosial (Komsos) giat tersebut bertempat di kp.Dago girang RW 01, Desa Dago, kecamatan Parungpanjang, kabupaten Bogor, Senen, 20/01/2025.
Babinsa Desa Dago Serka Dede Sulaeman di sela2 kesibukanya terus melakukan komsos yg bertujuan untuk mengetahui secara langsung keluhan- keluhan masyarakat binaanya, kegiatan tersebut terus di lakukan secara rutin sesuai dengan tugasnya sebagai bintara pembina desa (babinsa)
Lebih lanjut Serka Dede Sulaeman menyampaikan,” Apalagi kondisi akhir-akhir ini banyak laporan terkait situasi keamanan lingkungan yang kerap terjadi curanmor dan kejahatan lain sehingga babinsa dago terpanggil untuk terus melakukan himbauan dan mengajak seluruh masyarakat untuk meningkatkan keamanan dengan memperketat kegiatan ronda malam hari dan melaksanakan patroli keliling bersama-sama.ujar serka Dede Sulaeman
Turut hadir dalam kegiatan tersebut
Asep ketua RW 01,
Darwis ketua pemuda wilayah rw 01, Babinsa Desa Dago Serka Dede Sulaeman, masyarakat Desa Dago.pungkasnya
*Hendrik*